portfolio

Semua Project Yang Sukses Kita Kerjakan

 Tim ahli kami siap membantu Anda dalam menginterpretasikan data geografis dengan mendalam, memberikan wawasan berharga, dan merancang solusi berbasis lokasi yang efektif. 

Timeline kami sejak 2012-Sekarang

2024

2022 - 2024

Meskipun kami merasa bangga dengan portofolio kami, tidak semua klien kami dapat kami sebutkan secara terperinci di sini, terutama karena jumlahnya yang begitu besar di tahun 2022 hingga 2024. Namun, kami senantiasa berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada setiap klien kami, dan setiap proyek kami adalah cerminan dedikasi kami dalam mencapai hasil yang luar biasa. Terima kasih kepada semua klien kami yang telah mempercayai kami dalam perjalanan ini.

2021

Pondok Tahfidz Wonosalam - April 2021

Pengukuran Pondok Tahfidz Qur’an
Wonosalam, Jombang

2021

PT Carbec Nusantara - April 2021

Pembangunan Terminal Jatijajar, Depok

2020

Keraton Surakarta - Desember 2020

Pengukuran detail Keraton Surakarta

2020

Pemprov Sulawesi Barat - November 2020

Pengukuran Lahan untuk Rujab Kajati
Mamuju, Sulbar

2020

DPRD Gresik - Oktober 2020

Pengukuran Gedung DPRD Gresik

2020

Toyogo Regency - Maret ~ April 2020

Pengukuran dan pembuatan siteplane
Perumahan Toyogo Regency Cirebon

2020

Pak Inang - Februari 2020

Pengukuran dan pembuatan siteplane
Perumahan Kunjang, Kediri

2019

PT Etika Marketing - Desember 2019

Pengukuran Lahan Pabrik PT Etika
Marketing Pasuruan

2019

Pondok Raudhotul Qur’an - September 2019

Pengukuran dan pembuatan siteplane
Pondok Tahfidz Qur’an Plandaan

2019

Perumahan Purwakarta - Mei 2019

Pengukuran lahan perumahan di Purwakarta

2019

PT Lombok Invest and Development - Februari 2019

Pengukuran Banch Mark duntuk pembangunan Villa di
Lombok, Nusa Tenggara Barat

2018

Jasamarga Property - Mei 2018

Pengukuran dan pembuatan siteplane Perumahan Spring
Residence Sidoarjo.

2016

PT Virama Karya Cabang Surabaya - November ~ Desember 2016

Perencanaan Jalan Wonoploso-Begaganlimo Mojokerto

2016

Konsultan Surabaya - Januari 2016

Perencanaan Pengembangan Parkir dan pembuatan
saluran Pabrik Gula Gedeg - Mojokerto

2015

PT ECG Aceh - Oktober ~ Desember 2015

Perencanaan Pembangunan Jalan dan Jembatan KelubirRuhui Rahayu, Kalimantan Utara

2015

Konsultan Bojonegoro - April 2015

Pemetaan Topografi Lahan Gedung Pusat Edukasi dan Lab Konservasi

2015

PT Arwana Citramulia Tbk - Februari ~ Maret 2015

Pembangunan Pabrik Keramik

2014

Konsultan Surabaya - Nopember 2014

Pemetaan Jalan Rencana Flyover Bojonegoro

2014

Konsultan Surabaya - September 2014

Pemetaan Rumah Sakit DR Soebandi Jember

2013

Pondok Mambaul Huda - Juli 2013

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit. Optio, neque qui velit. Magni dolorum quidem ipsam eligendi, totam, facilis laudantium cum accusamus ullam voluptatibus commodi numquam, error, est. Ea, consequatur.
2013

PT Wiku Contractor - Juni 2013

Pemetaan dan penentuan pancang untuk pembangunan
Rumah Pompa Surabaya

2012

PT Wiku Contractor - September 2012

Pemetaan situasi Bandara Gorontalo untuk
perencanan pelebaran Bandara

2012

PT Wiku Contractor - July 2012

Pemetaan dan penentuan pancang untuk
pembangunan pusat PKL Surabaya

2012

PT Paiton Energy - April 2012

Pemetaan Situasi Bangunan di Paiton
Energy

2012

Architectur ITS - April 2012

Perencanaan pembangunan Islamic
Boarding Schools di Pujon, Malang

2012

PT Mulya Tangjong - Maret ~ April 2012

Pengukuran dan perhitungan wilayah kerja
beserta volume galian tambang Nikel di
Kolonodale, Sulawesi Tengah

2012

Architectur ITS - Januari 2012

Perencanaan pembangunan Islamic
Boarding Schools di Trawas, Mojokerto